Monday, July 15, 2013

Cara Menambahkan Opsi Bahasa Indonesia Pada Windows 8

Hariantekno.com - Cara Menambahkan Opsi Bahasa Indonesia Pada Windows 8 - Mungkin bagi Anda ataupun sebagian orang bahasa yang ada di Windows hanya memiliki bahasa Inggris saja, Akan tetapi itu tidak jika anda menggunakan Language Interface Pack (LIP) yang memiliki Bahasa Indonesia, Anda dapat mengubah Bahasa pada Windows 8.



Untuk menambahkan opsi bahasa Indonesia pada Windows 8, berikut langkah - langkahnya :


Langkah yang pertama adalah dengan menekan keyboard + Q dengan cara bersamaan, lalu anda dapat mengetik "Language" pada search box. Langkah selanjutnya anda dapat memilih pada pilihan Setting dan pada sebuah hasil pencarian anda dapat memilih " Add Language" Setelah itu pasti akan muncul pada sebuah jendela yang baru , dan Lalu Anda dapat mengklik "Add Language" Langkah yang Selanjutnya akan muncul sebuah daftar bahasa yang ada di dunia, maka anda dapat memilih " Bahasa Indonesia " dan kemudian mengklik " Add " Selanjutnya anda dapat mengklik " Options " Langkah yang selanjutnya anda dapat melakukan tombol Next, Maka anda dapat mengklik " Download and Install Language Pack " Selanjutnya akan muncul lagi sebuah jendela yang baru. Yang merupakan sebuah jendela pada windows yang akan menampilkan sebuah proses yang ada pada download serta instal , Proses ini tidak membutuhkan waktu yang lama, hanya membutuhkan beberapa menit saja sebab ukurannya hanya 3,4 MB Setelah anda melakukan download dan selesai maka berikutnya anda perlu memulai proses instalasi. Proses instalasi ini mungkin akan berjalan secara lambat di sebagian komputer. Setelah melakukan proses instalasi selesai maka selanjutnya akan muncul lagi tampilan dan Lalu klik " Close " di ada pada pojok bagian kanan bawah.

Jangan merasa senang dahulu sebab sebuah proses yang ada diatas ini baru sekitar 80% nya dari merubah sebuah bahasa pada Windows 8 yang akan menjadi bahasa Indonesia. Langkah selanjutnya adalah dengan memposisikan sebuah Bahasa Indonesia. Selanjutnya anda perlu mengklik pada bahasa Indonesia dan lalu klik " Move Up "


Proses ini tidak sampai di sini saja, supaya tampilan pada Windows 8 ini benar-benar berbahasa Indonesia, maka anda perlu melakukan " Restart " pada komputer ataupun melakukan " Sign Out " lalu melakukan " Sign In " lagi ke dalam windows anda. Semoga bermanfaat.


Kode Smiley Untuk Komentar


:a :b :c :d :e :f :g :h :i :j :k :l :m :n :o :p :q :r :s :t

0 comments:

Post a Comment

Keywords: , , Cara Menambahkan Opsi Bahasa Indonesia Pada Windows 8